Aplikasi Simulasi Kredit Dengan PHP

Aplikasi Simulasi Kredit adalah aplikasi atau program komputer yang dibuat untuk membantu pengguna dalam menghitung pembayaran kredit. misalnya seperti kredit rumah, kredit kpr, kredit hp, kredit mobil, kredit motor, kredit bank dan lain-lain.

Source code aplikasi program simulasi kredit biasanya digunakan pada instansi keuangan seperti bank, lembaga pembiayaan, perusahaan kredit.

Dengan adanya aplikasi perhitungan simulasi kredit ini, pengguna atau calon nasabah bisa dengan mudah menghitung kredit yang ditawarkan. Karena pengguna bisa dengan mudah melihat jumlah cicilan pokok perbulan, jumlah bunga, dan sebagainya.

Aplikasi Simulasi Kredit
Aplikasi Simulasi Kredit
Program Aplikasi Kalkulator Simulasi Kredit
Program Aplikasi Kalkulator Simulasi Kredit

Aplikasi ini juga berguna untuk orang yang ingin merencanakan keuangannya dengan lebih baik sebelum berencana untuk mengajukan pinjaman kredit.

Jadi pengguna bisa dengan mudah melihat simulasi pembayaran kreditnya, baik itu kredit yang berjenis flat, efektif, maupun anuitas.

Kebutuhan Sistem

  • PHP 5,7,8 ke atas
  • XAMPP
  • Web Browser

Aplikasi Simulasi Kredit

Sebelum menghitung simulasi kredit, pengguna akan diminta untuk memasukkan informasi berupa

  1. Jumlah pinjaman
  2. Jangka waktu kredit (bulan)
  3. Jumlah persentase bunga
  4. Jenis kredit (Flat, Efektif atau Anuitas)

Setelah memasukkan informasi di atas, program aplikasi ini akan otomatis langsung menghitung simulasi pembayaran kredit.

Aplikasi akan memberikan output berupa jumlah pembayaran kredit setiap bulannya, berapa lama kredit, dan juga merincikan berapa bunga setiap bulannya dan lain-lain.

Panduan Instalasi Program

  1. Copy folder simulasi_kredit ke folder htdocs yang ada di C:/XAMPP/htdocs
  2. Akses program kalkulator simulasi kredit dengan alamat http://localhost/simulasi_kredit
  3. Selesai

Fitur Program Simulasi Kredit

  • Mempu menghitung 3 jenis simulasi kredit. yaitu : Flat, Efektif dan Anuitas
  • Menampilkan simulasi kredit
  • Menampilkan jumlah bulan atau lama cicilan kredit
  • Menghitung dan menampilkan bunga per bulan
  • Menampilkan pokok cicilan
  • Dan lain-lain.

Bisa Dikembangkan Menjadi Aplikasi Apa?

Aplikasi kalkulator kredit ini bisa dikembangkan menjadi berbagai aplikasi, misalnya :

  • Aplikasi simulasi kredit bank
  • Aplikasi simulasi kredit online
  • Aplikasi kalkulator simulasi kredit
  • Aplikasi simulasi kredit mobil
  • Aplikasi kalkulator kredit hp
  • Aplikasi simulasi kredit motor
  • Aplikasi simulasi kredit bank bri
  • Aplikasi simulasi kredit umum
  • dan aplikasi simulasi kredit lainnya

Harga source code : Rp.50.000,-

Lihat juga Aplikasi Pencatat Point Pelanggaran dan Prestasi Siswa Menggunakan PHP

Bagikan ke teman-teman kamu